Makalah Simple Present Tense
By pelita nuramini - Maret 22, 2019
2.
Siti
Hariyanti (1723032)
3.
Rinda
Yuriska (1723029)
4.
Selvy
Kharisma (1723031)
5.
Fitrah
Kurniawan (1723017)
6.
Rian
Gunawan (1723028)
DOSEN PEMBIMBING
: RUSKAN, S.Pd
MANAJEMEN
INFORMATIKA
AMIK AKMI
BATURAJA
TAHUN
AKADEMIK 2017
KATA PENGANTAR
Puji syukur
pemakalah ucapkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa karena berkat rahmat-Nyalah
makalah ini dapat penulis selesaikan sesuai dengan waktu yang telah ditentukan.
Dalam makalah ini, kami membahasa mengenai “Simple Present Tense”.
Makalah ini
juga dibuat untuk memenuhi tugas pemakalah dalam mata kuliah Bahasa Inggris.
Penulis menyadari bahwa sebagai manusia biasa tidak luput dari kesalahan dan
kekurangan sehingga hanya yang demikian sajalah yang dapat penulis berikan.
Penulis juga sangat mengaharapkan kritikan dan saran dari para pembaca sehingga
penulis dapat memperbaiki kesalahan-kesalahan dalam penyusunan makalah
selanjutnya.
Demikian
makalah ini, semoga bermanfaat bagi kita semua. Amin.
Baturaja, November 2017
Penulis
(Kelompok
Lima)
DAFTAR ISI
HALAMAN DEPAN ......................................................................................... i
KATA PENGANTAR ........................................................................................ ii
DAFTAR ISI ...................................................................................................... iii
BAB III
PENDAHULUAN
A.
Latar Belakang ................................................................................ 1
B.
Rumusan Masalah ........................................................................... 1
C.
Tujuan ............................................................................................ 1
BAB III PEMBAHASAN
A.
Pengertian Simple Present
Tense .................................................... 2
B.
Kegunaan Simple Present
Tense ..................................................... 2
C.
Kalimat Verbal ................................................................................ 4
D.
Word Order Of Question With
Do and Does ................................... 7
E.
Question Word Verbal ..................................................................... 8
F.
Kalimat Nominal ............................................................................. 9
G.
Question Word Nominal ................................................................. 12
BAB III PENUTUP
A.
Kesmipulan .................................................................................... 13
B.
Saran ................................................................................................ 13
DAFTAR PUSTAKA
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Tenses merupakan hal yang penting
dalam pendidikan bahasa inggris. Jika seseorang ingin menguasai bahasa inggris
dengan baik, maka ia harus dapat menguasai tenses yang baik. Diantara bentuk-bentuk
tenses kami akan membahas simple present tense. Present Tense atau yang juga
dikenal Simple Present Tense adalah bentuk waktu yang digunakan untuk
menyatakan perbuatan. Dimana Simple Present Tense digunakan dalam menyatakan
peristiwa yang terjadi hari ini atau merupakan suatu kebiasaan sehari-hari (habitual
action), juga dapat digunakan untuk menyatakan suatu kebenaran umum (general
truth).
B. Rumusan Masalah
- Apa yang dimaksud dengan Simple Present Tense?
- Apa saja kegunaan Simple Present Tense?
- Apa fungsi dan struktur Simple Present Tense pada kalimat Nominal?
- Apa fungsi dan struktur Simple Present Tense pada kalimat Verbal?
- Apa kegunaan dan jenis kalimat Negatif Simple Present Tense?
- Apa saja jenis dan bentuk kalimat Pertanyaan Simple Present Tense?
- Bagaimana jawaban singkat dengan Do and Does?
C. Tujuan
Tujuan dari penulisan makalah ini
adalah :
- Agar pembaca dapat memahami dan mengaplikasikan tenses dalam percakapan sehari-hari ataupun kegiatan formal yang menggunakan bahasa inggris sebagai bahasa utamanya.
- Untuk mengetahui rumus dalam penggunaan Simple Present Tense dalam suatu kalimat.
- Pemenuhan tugas yang diberikan Dosen Mata Kuliah Bahasa Inggris.
BAB II
PEMBAHASAN
A. Pengertian Simple Present Tense
Simple Present Tense meruapakan
kalimat sederhana yang digunakan untuk menjelaskan suatu kegiatan sehari-hari
atau kebiasaan sehari-hari.Present tense juga menyatakan suatu perbuatan atau
kegiatan yang berlangsung atau terjadi pada waktu sekarang dalam bentuk
sederhana.
B. Kegunaan Simple Present Tense
Simple Present Tense dapat digunakan sebagai berikut :
1. Digunakan
untuk menyatakan suatu kebiasaan yang dilakukan pada waktu tertentu (habits).
Contoh :
a.
I only eat vegetables
(saya hanya makan sayuran)
b.
She drinks tea
at breakfeast
(Dia minum teh saat istirahat)
c.
He visits my
house twice a week
(Dia mengunjungi rumah saya dua kali seminggu)
2. Digunakan
untuk menyatakan suatu kegiatan yang berulang-ulang( repeated
actions).
Contoh :
a.
I go to market every morning
(Saya pergi ke pasar setiap pagi)
b.
My parents are
always at home on Sunday
(Orang tua saya selalu di rumah pada hari Minggu)
3. Digunakan untuk menyatakan suatu kebenaran umum, suatu kebenaran umum yang
terjadi terus menerus (general truth)
Contoh :
a.
The sun
rises in the east and sets in the west
(Matahari terbit di timur dan
terbenam di barat)
b.
The earthis
round
(Bumi berputar)
c.
A week have
seven day
(Seminggu sudah tujuh hari)
d.
ice is cold.
(es dingin)
e.
fire is hot.
(api panas)
Contoh :
a.
Open the bottle and pour the contents into glass
(Buka botol dan tuangkan isinya ke
dalam gelas)
b.
I’ll let you enjoy dinner
(Aku akan membiarkanmu menikmati
makan malam)
5. Digunakan
untuk menyatakan situasi yang tidak berubah (fixed arrangements)
Contoh :
a.
His father arrives tomorrow
(ayahnya tiba besok)
b.
Our new year starts on the 1st January
(tahun baru kami dimulaipada tanggal 1)
6 Digunakan
untuk menyatakan dengan konstruksi masa depan (with future constructions)
Contoh :
a.
She’ll see you before she leaves
(dia akan menemuimu sebelum dia pergi)
b.
We’ll give it to her when she arrives
(kami akan memberikan kepadanya saat dia tiba)
C. Kalimat
Verbal
+
|
Subject + Verb 1 + Object
|
-
|
Subject + DON'T / DOESN'T + Verb 1 + Object
|
?
|
DO / DOES + Subject + Verb 1 + Object?
|
?
|
Question Word + DO/ DOES + Subject + Verb 1?
|
Contoh :
+
|
I speak English everyday
She speaks English
everyday
|
-
|
I don't speak English
She doesn't speak English
|
?
|
Do you speak English?
Jawaban: Yes I do, atau No, I don't
Does she speak English?
Jawaban: Yes She does, atau No, She doesn’t
|
?
|
Why do you speak English everyday ?
|
Untuk
subyek I, You, We, They :
Subyek + infinitive (Verb 1)
|
Untuk subyek
He, She, It :
Subyek + infinitive (Verb 1) + s/es
|
Keterangan
:
Infinitive (
Kata kerja dasar) disebut juga kata kerja bentuk pertama (Verb 1)
Contoh :
a.
I write a letter everyday.
(Saya menulis surat setiap hari)
b.
She reads a magazine every morning.
(Dia membaca majalah setiap pagi)
c.
They visit their grandmother every Friday.
(Mereka mengunjungi neneknya setiap hari Jum'at)
Ada beberapa
aturan yang harus diperhatikan saat menambahkan s/es pada kata kerja dasar
(infinitive), yaitu sebagai berikut :
a.
Pada umumnya kata kerjanya (infinitive) langsung
ditambah dengan akhiran "-s"
No
|
Verb 1 (infinitive)
|
Penambahan akhiran “-s”
|
Arti kata
|
1
|
read
|
Reads
|
membaca
|
2
|
work
|
Works
|
bekerja
|
3
|
write
|
Writes
|
menulis
|
4
|
set
|
Sets
|
terbenam
|
5
|
shine
|
Shines
|
bersinar
|
6
|
sing
|
Sings
|
menyanyi
|
7
|
bring
|
Brings
|
membawa
|
8
|
eat
|
Eats
|
makan
|
9
|
help
|
Helps
|
menolong
|
10
|
give
|
Gives
|
memberi
|
b.
Kata kerja (infinitive) yang berakhiran huruf
"ch, o, s, sh, x, z" ditambah akhiran "-es"
No
|
Verb 1 (infinitive)
|
Penambahan akhiran “-es”
|
Arti kata
|
1
|
teach
|
Teaches
|
mengajar
|
2
|
reach
|
Reaches
|
menjangkau
|
3
|
do
|
Does
|
mengerjakan
|
4
|
go
|
Goes
|
pergi
|
5
|
kiss
|
Kisses
|
mencium
|
6
|
discuss
|
Discusses
|
mendiskusikan
|
7
|
pass
|
Passes
|
melewati
|
8
|
wish
|
Wishes
|
mengharapkan
|
9
|
finish
|
Finishes
|
menyelesaikan
|
10
|
fix
|
Fixes
|
memperbaiki
|
c.
Kata kerja (infinitive) yang berakhiran dengan huruf
"-y" dan didahului oleh huruf mati (konsonan), maka akhiran
"-y" diubah menjadi "-i" kemudian ditambah "-es".
No
|
Verb 1 (infinitive)
|
Penambahan akhiran “-es”
|
Arti kata
|
1
|
cry
|
Cries
|
menangis
|
2
|
carry
|
Carries
|
membawa
|
3
|
fly
|
Flies
|
terbang
|
4
|
study
|
Studies
|
belajar
|
5
|
reply
|
Replies
|
menjawab
|
6
|
try
|
Tries
|
berusaha
|
d.
Kata kerja (infinitive) yang berakhiran huruf
"-y" yang diawali oleh huruf hidup (vokal), cukup ditambah dengan
akhiran "-s' .
No
|
Verb 1 (infinitive)
|
Penambahan akhiran “-s”
|
Arti kata
|
1
|
buy
|
Buys
|
membeli
|
2
|
play
|
Plays
|
bermain
|
3
|
lay
|
Lays
|
berbaring
|
4
|
say
|
Says
|
berkata
|
e.
Apabila kata kerja (infinitive) diawali dengan kata
kerja bantu, maka tidak mendapatkan tambahan "s/es".
No
|
Contoh Kata
|
Arti
|
1
|
must try
|
harus mencoba
|
2
|
must work
|
harus bekerja
|
3
|
can speak
|
dapat bicara
|
4
|
can write
|
dapat menulis
|
Untuk subyek I, You, We, They :
Subyek + do + not + infinitive (Verb 1)
|
Untuk subyek He, She, It :
Subyek + does + not + infinitive (Verb 1)
|
Keterangan :
Untuk
membentuk kalimat verbal negatif harus ditambahkan "do/does + not"
yang diletakan sebelum kata kerja (infinitive).
Do digunakan
bila subyeknya I, You, We, They
Does
digunakan bila subyeknya He, She, It
Dalam bentuk
kalimat verbal negatif, tambahan "s/es" pada kata kerja dihilangkan.
Contoh :
a.
I do not write a letter everyday.
(Saya tidak menulis surat setiap hari)
b.
She does not read a magazine every morning.
(Dia tidak membaca majalah setiap pagi)
c.
They do not visit their grandmother every Friday.
(Mereka mengunjungi neneknya setiap hari Jum'at)
D. Word Order of Question with Do and Does
1. Rumus
kalimat verbal tanya yang digunakan adalah :
Untuk subyek I, You, We, They :
Do + Subyek + Infinitive (Verb 1) ?
|
Untuk subyek He, She, It :
Does + Subyek + Infinitive (Verb 1) ?
|
Keterangan :
Kalimat verbal tanya dibentuk dengan meletakan do/does di awal kalimat jadi penambahan "s/es" pada kata kerja (infinitive) juga dihilangkan (tidak diperlukan).
Contoh :
Kalimat verbal tanya dibentuk dengan meletakan do/does di awal kalimat jadi penambahan "s/es" pada kata kerja (infinitive) juga dihilangkan (tidak diperlukan).
Contoh :
a.
Do I write a letter everyday?
(Apakah saya menulis surat setiap hari?)
b.
Does She read a magazine every morning?
(Apakah dia membaca majalah setiap pagi?)
c.
Do they visit their grandmother every Friday?
(Apakah mereka mengunjungi neneknya setiap hari
Jum'at?)
Jawaban yang diperlukan untuk pertanyaan di atas hanya
: Yes,....... atau No,.......
Contoh lain
:
a.
Do they go to school everyday?
(Apakah mereka pergi ke sekolah setiap hari?)
Jawaban :
Yes, they do. (Ya)
No, they don't. (Tidak)
b.
Does she buy a doll every month?
(Apakah dia membeli sebuah boneka setiap bulan?)
Jawaban :
Yes, she does. (Ya)
No, she doesn't
E. Question Word Verbal
Apabila dalam kalimat verbal tanya
digunakan bersama kata tanya (question word) seperti : What (apa), Where
(dimana), When (kapan), Who (siapa), Why (mengapa), Which (yang mana), How
(bagaimana), maka pola susunan kalimatnya adalah :
1. Bila kata
tanya (question word) yang digunakan tidak menanyakan subyek, misalnya : Where,
What, When, Why, Which, How dapat digunakan rumus :Untuk subyek I, You, We, They :
Question Word (QW) + do + Subyek + Infinitive ?
|
Untuk subyek He, She, It :
Question Word (QW) + does + Subyek + Infinitive ?
|
Contoh kalimat :
a.
Where do you live? →
I live in Jakarta
(Dimana kamu tinggal?) →
(Saya tinggal di Jakarta)
Jawabannya tidak Yes atau No
b.
What does she write? →
She writes a letter.
(Apa yang dia tulis?) →
(Dia menulis sebuah surat.)
2. Bila kata
tanya (Question Words) yang digunakan menanyakan subyek, misalnya Who, maka
rumusnya sebagai adalah :
Question Word (QW) + infinitive + s/es?
|
Keterangan :
Pada bentuk
pertanyaan ini, kata kerja (infinitive) ditambah dengan "s/es" sesuai
dengan aturan yang sudah dijelaskan sebelumnya.
Contoh :
a.
Who always helps your father? → My brother always help my father.
(Siapa yang selalu membantu bapakmu?) →
(Kakak laki-lakiku selalu membantu bapakku)
b.
Who borrows your English book?
(Siapa yang meminjam buku bahasa Inggrismu?)
Jawaban :
Amira borrows my English book.
(Amira meminjam buku bahasa Inggris saya)
F. Kalimat
Nominal
Mengekspresikan kalimat Simple Present Tense
yang tidak menggunakan kata kerja (Non VERB)
+
|
Subject + To be 1 + Non
Verb + Object
|
-
|
Subject + To be 1 + NOT + Non Verb + Object
|
?
|
To be 1 + Subject + Non Verb + Object?
|
?
|
Question Word + To be 1 + Subject + Non Verb +
Object?
|
Contoh :
+
|
I am a teacher.
She is a teacher.
|
-
|
I am not a teacher.
She is not a teacher.
|
?
|
Are you a teacher?
Jawaban: Yes I am, atau No, I am not
Is she a teacher?
Jawaban: Yes She is, atau No, She is not
|
?
|
What are you ?
Jawaban: I am a teacher
Where is your sister ?
Jawaban: She is here
|
Subyek + To be + Noun Adjective/Adverb
|
Keterangan :Non
verb atau bukan kata kerja (verb), dapat berupa kata benda (noun), kata sifat
(adjective) atau kata keterangan (adverb).
To be (is,
am, are) yang disesuaikan dengan subyek kalimat.
a.
is untuk subyek He, She, It
b.
are untuk subyek We, You, They
c.
am untuk subyek I
Contoh :
a.
You are sad. → kata sifat
(Kamu sedih)
b.
We are in the library. → kata keterangan
(Kami ada di perpustakaan)
c.
She is a teacher.
(Dia seorang guru)
Tetapi jika
sebelum to be didahului oleh kata kerja bantu (verb), maka bentuk to be
(is, am, are) berubah menjadi be untuk semua subyek.
Contoh :
a.
I must be there.
(Saya harus kesana,)
b.
He can be ill.
(mungkin dia sakit.)
Subyek + To be + not +Noun Adjective/Adverb
|
Keterangan :
Kalimat
nominal negatif dibentuk dengan menambahkan not di belakang to
be.
a.
You are not sad.
(Kamu tidak sedih)
b.
We are not in the library.
(Kami tidak ada di perpustakaan)
c.
She is not a teacher.
(Dia bukan seorang guru)
3. Rumus
kalimat nominal tanya yang digunakan adalah :
To be + Subyek + Noun Adjective/Adverb
|
Keterangan :
Kalimat
nominal ini dibentuk dengan to be di awal kalimat.
Contoh :
a.
Are you sad?
(Apakah kamu sedih?)
b.
Are we in the library?
(Apakah kami ada di perpustakaan?)
c.
Is she a teacher?
(Apakah dia seorang guru?)
Untuk
menjawab pertanyaan di atas dapat digunakan jawaban : Yes, ... atau No, ...
Contoh :
a.
Is she a teacher?
(Apakah dia seorang guru?)
Jawaban :
Yes, she is. = Ya
No, she is not. = Tidak
G. Question Word Nominal
Jika dalam kalimat nominal tanya digunakan kata tanya
(question word), maka rumus yang digunakan adalah:
Question Word (QW) + To be + subyek ?
|
Contoh :
1.
Where is your mother?
(Dimana ibumu?)
Jawaban :
She is in the kitchen.
(Dia ada di dapur.)
2.
What is your occupation?
(Apa pekerjaan kamu?)
Jawaban :
I am a teacher.
(Saya seorang guru.)
Keterangan :
Jika dalam kalimat tanya digunakan subyek you
(kamu), maka dalam kalimat jawaban harus digunakan subyek I
(saya).
BAB III
PENUTUP
A. Kesimpulan
Simple Present Tense adalah Bentuk
waktu yang digunakan untuk menyatakan perbuatan. Simple Present Tense digunakan
untuk menyatakan suatu kebiasaan yang dilakukan pada waktu tertentu
(habits),menyatakan kebenaran umum (general truth),menyatakan suatu kebiasaan
yang dilakukan berulang-ulang/situasi yang tidak berubah (repeated
actions),menyatakan suatu instruksi/arah (instructions or
directions),menyatakan situasi yang tidak berubah (fixed
arrangements),menyatakan dengan konstruksi masa depan (with future
construction). Simple Present Tense terbagi kedalam :
1. Simple
Present Tense Verb ( kalimat verbal) yaitu suatu kalimat yang didalamnya
terdapat kata kerja (main verb),yang menunjukkan suatu aktivitas. Bisa
berbentuk kalimat positif,negative dan kalimat tanya.
2. Simple
Present Tense Non Verb (kalimat nominal) yaitu suatu kalimat yang didalamnya
tidak terdapat kata kerja tapi bias berupa kata benda (noun),kata sifat
(adjectiva),dan kata keterangan (adverb). Bisa berbentuk kalimat
positif,negative dan kalimat Tanya.
3 Questions in
the Simple Present Tense with Do and Does (kalimat tanya) yaitu suatu kalimat
tanya yang digunakan pada kalimat tanya bentuk verbal dan nominal dengan
menggunakan do and does.
B. Saran
Pembahasan tentang Simple Present
Tense jangan hanya sebatas makalah ini saja, karena
kita bisa menggali lebih jauh tentang Simple Present Tense. Tujuannya agar kita
sebagai penerus bangsa Indonesia bisa.
DAFTAR
PUSTAKA
Authority for this section: A University Grammar of
English by Randolph Quirk and Sidney Greenbaum. Longman Group: Essex,
England. 1993. Used with permission.
0 komentar